Bisnis.com, MANADO – Santini Group menghabiskan dana sekitar Rp200 miliar untuk membangun Luwansa Hotel Manado. Proses konstruksi ditargetkan selesai dalam 14 bulan dan akan beroperasi mulai September 2020.
Presiden Direktur Santini Group Lukito Wanandi menjelaskan, hotel itu dibangun di atas lahan seluas 5.000 meter persegi di bilangan Pomorouw, Manado. Proses konstruksinya dilakukan oleh PT Recta Construction.
Sumber : Bisnis.com
Total Investisanya sekitar 200 M 👍
-
This reply was modified 10 months, 2 weeks ago by
admin.
-
This reply was modified 10 months, 2 weeks ago by
admin.